Pemain Timnas Kanda Piala Dunia

  • Anita Apprilia
  • Nov 26, 2023

Pemain Timnas Kanda Piala Dunia 2023 – Pada ajang piala dunia di Qatar kali ini, timnas Kanada tidak mau hanya menjadi timnas yang biasa biasa saja, yang keberadaannya tidak diperhitungkan. Hal ini dibuktikan dengan performa maksimal yang ditampilkan oleh anggota timnas.

Meskipun berdasarkan sejarah, negara yang satu ini memang tidak begitu sering tampil pada ajang sepak bola dunia. Sehingga ketika hadir, mereka tidak ingin menyia nyiakan kesempatan yang ada.

Nah, berikut ini merupakan ulasan singkat terkait dengan timnas Kanada, jadwal pertandingan, dan juga nama pemain timnas Kanada piala dunia 2023 kali ini. 

Profil Timnas Kanda Piala Dunia 2023

Sebagaimana yang sudah disinggung, bahwasanya timnas mereka adalah timnas yang sangat sangat jarang terlihat di ajang pertandingan sepak bola bergengsi satu ini. Timnas Kanada pertama kali hadir di ajang piala dunia adalah tahun 1986. Dan ternyata, setelah itu mereka nyaris tidak pernah lagi muncul di piala dunia.

Karena di pertandingan pertandingannya, mereka cuma sebatas tampil sampai dengan babak penyisihan saja. Mereka masih belum bisa menghadapi negara negara dengan timnas sepak bola yang kuat.

Seperti Hungaria, Perancis, dan juga Uni Soviet. Setelah waktu yang sangat lama, akhirnya mereka berhasil tampil lagi di piala dunia yang dilaksanakan pada tahun 2018 silam.  Itu artinya, mereka sudah alfa sebanyak 36 tahun lamanya. Bukankah ini sangat lama?

Ya, sangat sangat lama. Namun menariknya, di tahun ini mereka akhirnya kembali lagi, dan masuk ke dalam grup F. Sehingga, ia meski menghadapi rival timnas Belgia, Kroasia, dan juga Maroko.

Yang menjadi pemain bintang pada pemain timnas Kanada piala dunia 2023 ini adalah Alphonso Davies, yang ternyata berhasil menarik perhatian banyak orang. Usianya yang sangat mudah, namun memiliki beberapa prestasi yang membanggakan.

Adapun yang menjadi pelatih timnas adalah John Herdman, yang memang sudah menjadi pelatih timnas Kanada dari tahun 2018 yang lalu. Ia merupakan pelatih yang berasal dari Inggris, dan sempat menjadi pelatih belasan atau bahkan puluhan tahun. 

Pemain Timnas Kanda Piala Dunia 2023

Beberapa di antara anda pasti ada yang penasaran dengan nama pemain timnas Kanada 2023 kan? Oleh karena itu, silahkan simak saja daftar namanya berikut ini. 

Kiper

Milan Borjan, James Pandemis, Dayne St. Clair.

Depan

Tajon Buchanan, Ike Ugbo, Junior Hoilett, Jonathan David, Liam Millar, Lucas Cavallini, Cyle Larin, Alphonso Davies.

Tengah

Stephen Eustaquio, Liam Fraser, David Wotherspoon, Jonathan Osorio,Ismael Kone, Mark-Anthony Kaye,  Atiba Hutchinson, Samuel Piette.

Belakang

Samuel Adekugbe, Richie Laryea, Kamal Miller, Steven Vitoria, Joel Waterman, Alistair Johnston, Derek Cornelius.

Jadwal Pertandingan

Setelah ngebahas tentang profil singkat atau perjalanan singkat timnas satu ini, plus nama nama pemainnya, maka kali ini akan kita tutup dengan jadwal pertandingan mereka ya.

Pertandingan pertamanya sudah dilaksanakan tadi pagi, yakni pukul 2 dini hari. Pertandingan pertama ini, Kanada melawan Belgia.

Kemudian, pertandingan keduanya akan dilaksanakan tiga hari ke depan, yakni pada hari Minggu, 27 November 2023 pukul 11 malam WIB, ia akan melawan timnas Kroasia, sementara yang ketiga akan melawan timnas Maroko, dan akan dilaksanakan di permulaan bulan Desember. Silahkan catat tanggal mainnya ya.

Dan dukung tim kesayangan anda. Nah demikian pembahasan mengenai pemain timnas Kanada piala dunia 2023 kali ini. Semoga bermanfaat dan semoga membantu ya.

Post Terkait :