Blogpress.id – Ketika melakukan pembelian online atau pengiriman orang lain, Kamu harus mengetahui bagaimana cara ngecek nomor resinya. Ini juga berlaku ketika kamu menggunakan jasa ekspedisi j&t. Yang mana kalau kita perhatikan, masih banyak ternyata yang belum tahu No Resi J&T Express yang Mana? Meski sebenarnya untuk mengetahui No Resi J&T Express yang Mana adalah perkara yang cukup mudah.
Dewasa ini kegiatan mengirimkan barang menggunakan jasa ekspedisi menjadi hal yang sangat umum terjadi. Bahkan mungkin hampir semua orang pernah melakukan kegiatan pengiriman ini. Terlebih lagi untuk mereka yang notabenenya suka melakukan belanja online di berbagai macam marketplace yang tersedia. Ini lantaran ada banyak keuntungan yang akan didapatkan ketika melakukan proses belanja online.
Mulai dari terdapat berbagai macam promo-promo menarik, kemudian kegiatan belanja online yang dapat dilakukan dengan sangat mudah dan praktis, nggak perlu keluar rumah, harganya yang lebih terjangkau, bisa belanja ke berbagai macam tokoh hanya dalam hitungan detik, barang akan diantarkan sampai ke rumah, dan berbagai macam keuntungan-keuntungan yang lainnya.
Dalam proses pembelian barang secara online ada banyak pihak yang terlibat. Pihak yang tidak kalah pentingnya adalah pihak ekspedisi. Proses ini juga akan membuat kamu mendapatkan nomor resi. Dan yang menjadi pertanyaannya adalah No Resi J&T Express yang Mana? Kadang nggak bisa dipungkiri bahwasanya mengetahui nomor resi menjadi hal yang sangat penting.
Dan ini berlaku bukan cuma ketika kamu menggunakan jasa ekspedisi j&t saja. Tapi juga berlaku Untuk semua ekspedisi yang tersedia. Ada banyak sekali ya alasan kenapa kamu harus mengetahui nomor resinya. Perasaan yang paling umum ialah supaya memudahkan kamu ketika akan melakukan pelacakan paket. Buat yang belum tahu No Resi J&T Express yang Mana, simak penjelasan berikut ini sampai selesai.
No Resi J&T Express yang Mana?
J&t Express sendiri merupakan salah satu jasa ekspedisi yang terkenal di tanah air. Meskipun masih tergolong baru jika kita bandingkan dengan yang lain, namun siapa sangka kalau misalnya masyarakat Indonesia tetap berbondong-bondong menggunakan jasa ekspedisi satu ini. Jadi jangan heran kalau misalnya di aplikasi shopee pun pihak penjualnya sudah menawarkan jasa ekspedisi j&t Express yang bisa kamu pilih.
J&t Express menawarkan berbagai macam paket pengiriman yang bisa kamu sesuaikan dengan kebutuhan. Selain kerap kali digunakan oleh para penjual online, jasa ekspedisi satu ini juga menjadi pilihan masyarakat kita yang ingin melakukan pengiriman barang ke siapapun yang tersebar di Indonesia. Kemudian jangkauan dari daerahnya juga sangat luas, yakni sudah hampir menyeluruh di daerah-daerah Indonesia.
Mulai dari Sabang sampai Merauke. Kalau untuk dari segi harga nggak berbeda jauh dengan harga yang ditawarkan oleh pihak jasa ekspedisi yang lainnya. Kemudian, mereka juga sudah mempunyai banyak cabang, begitupun dengan para kurirnya yang tersebar di berbagai macam daerah. Untuk melakukan pelacakan paketnya sendiri bisa kamu lakukan dengan beberapa cara.
Aplikasi Shopee
Yang pertama kita dengan mengandalkan aplikasi shopee dengan catatan kamu melakukan pembelian barang di aplikasi tersebut. Kemudian kamu juga bisa melakukan pelacakan dengan mengandalkan situs resmi dari j&t. Dan yang gak kalah menariknya lagi kamu tinggal melakukan pelacakan dengan mengandalkan situs-situs yang notabenenya yang memungkinkan para penggunanya untuk melacak status paket.
Tapi sebelum melakukan pelacakan paket kamu harus tahu dulu yang mana sebenarnya yang menjadi nomor resi j&t. Karena bagaimanapun untuk melakukan proses pelacakan kamu membutuhkan nomor resi tersebut. Kalau nggak mempunyai nomor racing yang maka akan mempersulit kamu dalam proses pelacakan. Nomor resinya akan terdiri atas berbagai macam digit, dan ia adalah kombinasi huruf dengan angka.
Untuk mengetahui penjelasan terkait dengan No Resi J&T Express yang Mana? kamu bisa simak penjelasan kami kali ini sampai selesai dan kamu bisa langsung mempraktekkannya untuk mengetahui nomor resi paket yang kamu miliki.
No Resi J&T Express Shopee di Aplikasi
Secara umum, mengetahui nomor resi j&t Express dan juga jasa ekspedisi yang lainnya tergolong cukup mudah. Karena dalam hal ini kamu hanya perlu melakukan beberapa langkah sederhana saja. Sebagaimana sudah sempat kami singgung sebelumnya, bahwasanya nomor resi j&t ini terdiri atas kombinasi antara huruf dengan angka. Dan nomor resi menjadi bukti pengiriman.
Kamu bisa mendapatkannya di bagian nota. Kemudian kalau untuk di j&t nomor resi biasanya dibuat di bagian bawah barcode. Kalau misalnya kamu bakalan melakukan transaksi E commerse ataupun marketplace, maka kamu dapat melakukan pengecekan terhadap nomor resinya di bagian menu pelacakan pesanan. Kemudian kamu tinggal buka aja situs resminya mereka yang notabenenya disediakan untuk melakukan pengecekan atau pelacakan paket.
Adapun alamat resminya ada di https://jet.co.id/track. Kamu bisa membuka situs tersebut lewat Browser yang biasa kamu pakai. Kemudian lanjutkan dengan memilih bagian menu trace and track. Lanjutkan dengan memasukkan nomor resi yang ada di bagian kotak yang tersedia. Yaitu kota pelacakan ataupun tracking pengiriman. Kemudian tinggal klik saja menu search yang ada di dalam situs tersebut. Tunggu beberapa saat hingga kamu akan menemukan status pengirimannya.
Lengkap dengan posisi paket yang bakalan dituju. Dan ini akan ditampilkan secara detail time tiap kali kamu membuka ataupun ngecek status paketnya.
Di Nota Pengiriman
Nggak bisa kita pungkiri bahwasanya orang-orang yang menggunakan jasa ekspedisi satu ini bukan cuma dari kalangan mereka yang berbelanja online. Tapi bisa juga ketika kamu ingin mengirimkan barang ke seseorang. Nah yang menjadi pertanyaannya adalah ketika kamu akan mengirimkan barang ke orang lain maka di manakah nomor resi yang bisa kamu lakukan pelacakan nantinya?
Maka jawabannya ada di bagian nota pengiriman yang kamu dapatkan. Jadi, begitu kamu selesai memproses paket yang akan dikirim, maka kamu akan mendapatkan nota pengiriman. Yang mana nota tersebut akan berisi berbagai macam informasi. Mulai dari paket apa yang akan kamu kirimkan kemudian siapa pengirimnya sampai dengan nomor resi.
Jadi kamu tinggal memperhatikan saja informasi-informasi yang ada di dalam nota tersebut secara detail dan mendalam. Maka dengan demikian maka kamu akan menemukan informasi terkait dengan nomor resi paket j&t yang akan kamu kirimkan tadi. Kemudian kamu bisa melakukan pelacakan terhadap perjalanan paket baik itu lewat situsnya j&t ataupun lewat situs-situs yang tersedia di internet.
Karena ternyata untuk saat ini jumlah dari situs-situs untuk nge-chat status paket bukan cuman ada satu atau dua doang loh. Bahkan sudah ada lebih dari 5 situs.
Oke demikian penjelasan kali ini semoga bermanfaat dan selamat mencoba. Kamu bisa share informasinya ke orang orang di sekitar kamu ya. Biar makin banyak yang tahu gimana cara mengetahui nomor resinya.