Memperkecil Ukuran Video Online Gratis

  • Anita Apprilia
  • Jan 30, 2024
Memperkecil Ukuran Video Online Gratis

Blogpress.id –  Memperkecil Ukuran Video Online Gratis – Video adalah salah satu jenis file yang cukup memakan ruang penyimpanan. Karena biasanya video-video mempunyai ukuran yang cukup besar. Apalagi video-video dengan durasi yang sangat panjang. Nggak bisa kita pungkiri bahwasanya video yang kita take sendiri menggunakan perangkat juga mempunyai ukuran yang besar loh.

Termasuk video-video yang durasinya cukup singkat. Untuk kamu yang terbiasa mengabadikan berbagai macam maupun dalam bentuk video kemudian tukar download-download video yang error mungkin harus memperkecil ukuran videonya. Hal ini bertujuan supaya ruang penyimpanan kamu lebih lega. Dan kamu bisa mendownload video dalam jumlah yang lebih banyak.

Kenapa bila kamu mempertahankan ukuran video yang originalnya maka kamu hanya dapat menyimpan video dengan jumlah yang super terbatas. Selain itu memperkecil ukuran video juga sangat membantu kamu saat ingin mengunggah video-video tertentu ke Google Drive ataupun ke Google dokumen.

Karena biasanya kan ada nih mahasiswa mahasiswa yang harus mengumpulkan tugas mereka ke Google Drive dan Google dokumen. Dan biasanya pihak pemberi tugas akan memberikan spesifikasi tugas yang harus kamu kirimkan termasuk bagian ukuran dari filenya.

Apabila kamu merasa kalau misalnya ukuran file video tugas kamu jauh lebih besar dibandingkan dengan spesifikasi yang diminta maka kamu harus mengecilkan yang mau tidak mau. Hal ini supaya kamu bisa mengunggah video tersebut ke dalam situs ataupun platform yang bersangkutan.

Nggak usah khawatir karena ternyata saat ini memperkecil ukuran video sudah bisa kamu lakukan dengan sangat mudah. Dan memperkecil ukuran  video bukan berarti kamu akan memotong durasi videonya ya. Itu hanyalah salah satu metodenya.

Emang kalau misalnya kamu pengen mempertahankan durasi tersebut, maka kamu tinggal gunakan saja platform platform tertentu. Orang saat ini sudah banyak banget kok  platform yang menyediakan layanan ini. Bagi kamu yang belum tahu pelaksana apa saja yang bisa kamu gunakan bisa langsung simak penjelasan berikut. 

Memperkecil Ukuran Video Online Gratis 

Lupa PIN Dana Gimana Caranya? Berikut Solusinya

Salah satu cara untuk memperkecil ukuran video yang benar-benar gratis dan gampang kamu lakukan ialah dengan memotong durasi. Karena ukuran video tersebut akan mengecil atau berkurang secara otomatis ketika kamu memotong durasinya. 

Dan memotong durasi ini bisa kamu lakukan langsung lewat perangkat tersebut. Nggak bisa dilakukan secara offline dan gak perlu download-download atau kunjungi situs-situs tertentu. Namun kalau kiranya kamu harus tetap mempertahankan durasinya maka alternatif yang harus kamu lakukan ya dengan mengandalkan situs-situs online yang sudah tersedia. 

Dan mungkin mengingat banyaknya kebutuhan orang-orang untuk memperkecil ukuran video mereka, membuat kita bisa menemukan banyak sekali platform. Mulai dari yang gratisan sampai dengan yang berbayar. Nah bagi kamu yang sudah nggak sabar dan pengen banget mencobanya bisa langsung saja simak penjelasan berikut. 

Veed.io

Memperkecil Ukuran Video Online Gratis

Cara memperkecil ukuran video pertama yang bisa kamu lakukan ialah dengan mengandalkan situs veed.io. Yang mana situs satu ini termasuk salah satu situs terkenal dan kerap menjadi andalan banyak orang yang ingin memperkecil ukuran video mereka. 

Karena memang ada banyak sekali keunggulan yang ditawarkan oleh pihak develop. Mereka adalah pelayanan pengompres video online yang gratisan. Dan ternyata layanan ini sudah kompatibel dengan berbagai macam jenis format video yang nantinya akan kamu masukkan. 

Tampilan dari situsnya cukup sederhana dan gampang buat kamu pahami. Nantinya bisa pergi saja ke dalam situs Mereka kemudian kamu bisa gunakan fitur ataupun menu-menu yang ada untuk mengecilkan ukuran video. Kamu akan menemukan menu-menu serta fitur-fitur yang tertata dengan baik.

Alangkah baiknya jika kamu login terlebih dahulu ke dalam situs mereka untuk mengakses menu-menu serta fitur-fitur yang ada. Dan yang paling menariknya lagi ternyata situs ini bukan hanya menyediakan layanan untuk mengecilkan ukuran video yang kamu punya tapi juga menyediakan banyak layanan lainnya.

Sehingga nantinya kamu bisa gunakan aja semua layanan-layanan mereka Sesuai dengan kebutuhan ya. Dan semua layanannya bisa kamu akses dengan sangat-sangat mudah. 

Video2 edit

Berikutnya yang juga nggak kalah recommended untuk kamu gunakan ialah situs video2edit. Pada bagian layarnya, kamu akan menemukan tulisan berupa kurangnya ukuran video dengan kompresor video gratis ini. Yes mereka merupakan sebuah layanan yang bisa banget Kamu cobain buat memperkecil.

Dan nantinya kamu bisa mengunggah hasil dari kompresan tersebut ke berbagai macam media-media sesuai kebutuhan. Untuk menggunakan layanan tersebut kamu bisa langsung saja pergi ke dalam situs mereka. Kemudian klik pilih file dan Silahkan pilih file yang akan kamu kecilkan ukurannya. 

Kemudian tinggal ikuti aja instruksi yang muncul pada layar sampai selesai. Begitu prosesnya selesai maka kamu bisa langsung saja mendownload hasil dari kompresan situsnya. Dan kamu bisa menghapus file yang aslinya supaya ruang penyimpanan jadi jauh lebih lega.

123apps 

Cara memperkecil ukuran video online selanjutnya yang bisa kamu lakukan inilah dengan mengandalkan situs yang bernama 123apps. Situs yang satu ini juga mempunyai tampilan yang menarik dan cukup sederhana. Sehingga bisa kamu pahami dengan mudah dan kamu gunakan dengan cepat. 

Aplikasi ini memungkinkan kamu untuk mengecilkan ukuran video secara instan. Karena kamu bisa mengikuti saja instruksi yang ada dengan menggunakan menu-menu yang tersedia. Dan kabar baiknya lagi ternyata situs ini bukan hanya sekedar banyak menyediakan layanan untuk memperkecil ukuran video yang kamu punya loh.

Tapi juga menyediakan layanan layanan yang lain yang nggak kalah menariknya. Dengan menggunakan situs-sisi maka kamu bisa mengecilkan ukuran video cuma dengan beberapa kali klik aja. Bagi kamu kamu yang nggak mau ribet bisa banget nih pertimbangkan keberadaan dari situs 123apps. 

Adapun layanan-layanan yang lain yang mereka tawarkan ialah yang berkaitan dengan file PDF. Jadi jika kamu pengen memisahkan file PDF kemudian mengconvert-nya ataupun yang lainnya maka bisa mengandalkan situs ini. Kemudian mereka juga menawarkan layanan yang berkaitan dengan audio.

Jadi kamu akan menemukan menu-menu tersebut di bagian paling atas layar. Nantinya tinggal pilih saja mana Yang kamu butuhkan dan pengen kamu gunakan. Untuk mengetahui informasi aplikasi yang berlanjut kamu bisa kunjungi layanan mereka, kemudian baca-baca informasi terkait dengan situsnya. 

Nah tentu saja selain menggunakan beberapa layanan di atas masih banyak juga kok layanan-layanan lain yang bisa kamu coba. Namun sejauh ini beberapa situs di atas memang tergolong sangat membantu dan gampang buat dipahami. 

Adapun hasil yang akan kamu dapatkan nantinya tentu masih tetap berkualitas. Karena walaupun ukurannya kamu kecilin video tersebut akan mempertahankan kualitas dari video yang asli. Dan masing-masing situsnya mempunyai kelebihan serta kekurangannya masing-masing.

Untuk pengalaman penggunaan yang lebih baik tentu kamu harus menggunakan jaringan internet yang berkualitas. Karena semakin baik kualitas jaringannya maka akan semakin cepat pula prosesnya. Demikian penjelasan kali ini terkait dengan beberapa rekomendasi layanan untuk mengecilkan ukuran video yang kamu punya.

Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.

Post Terkait :