Blogpress.id – Cara Berhenti Langganan Get Contact Premium – Belum lama ini tempat viral aplikasi get kontak. Yang notabenenya merupakan aplikasi yang membantu kamu untuk mengetahui siapa nama kontak kamu di HP orang lain. Aplikasi ini sebenarnya bisa kamu gunakan secara gratis.
Namun sayang banget karena versi gratisnya mempunyai berbagai macam kekurangan. Salah satunya adalah iklan-iklan yang agak mengganggu. Oleh karena itu kamu bisa loh berlangganan di aplikasi tersebut.
Untuk harganya masih tergolong cukup terjangkau. Namun biasanya kan kita nggak terlalu membutuhkan aplikasi ini setiap saat. Yang mana ketika sudah berlangganan maka secara otomatis kamu akan dikenakan biaya tiap bulannya.
Untuk menghindari hal tersebut maka kamu bisa berhenti saja berlangganan dari aplikasi get kontak. Dan sejauh ini banyak sih orang-orang yang sudah berlangganan tapi bingung Gimana cara berhenti langganan get kontak premiumnya.
Nggak usah khawatir karena pada dasarnya cara berhenti langganan get kontak ini gampang banget. Karena kamu hanya perlu melakukan step by step simple dengan waktu yang sangat singkat. Ada yang penasaran Bagaimana caranya?
Buat kamu yang sudah terlanjur berlangganan dan pengen berhenti banget bisa langsung simak penjelasan kami kali ini terkait dengan cara berhenti langganan get kontak premium lengkap dengan apa saja keunggulan dari aplikasi tersebut.
Nantinya kamu tinggal ikut aja step by stepnya sampai selesai. Setelah itu barulah kamu nggak bakalan dikenakan lagi biaya berlangganan tiap bulan.
Keunggulan Get Kontak
Secara umum terdapat beberapa keunggulan get kontak. Berikut ini merupakan beberapa diantaranya.
Tampilannya Bersih
Keunggulan pertama adalah dari segi tampilannya yang memang tergolong cukup bersih. Dan ini yang membuat kamu bisa menggunakan aplikasi tersebut dengan sangat mudah dan cepat.
Bisa Digunakan Secara Gratis
Bisa menggunakan versi yang berlangganan atau berbayar Ternyata aplikasi ini sebenarnya juga bisa kamu gunakan secara cuma-cuma alias gratis. Selain itu kamu juga bisa mendownloadnya secara gratis lewat Google Play Store ataupun app store.
Namun memang ada beberapa perbedaan antara penggunaan yang premium dengan yang biasa saja alias yang gratis. Menggunakan versi premium maka ada banyak sekali keunggulan-keunggulan serta keuntungan yang dapat kamu Nikmati.
Salah satunya adalah bisa menikmati aplikasi tanpa adanya iklan-iklan yang mengganggu. Beda halnya saat menggunakan versi yang gratisan. Yang sudah pasti bakalan banyak iklannya.
Bisa Melihat Nama Kontak Kita di HP Orang Lain
Dan keunggulan satu inilah yang kerap dicari oleh para pengguna. Yang mana dengan menggunakan aplikasi get kontak memungkinkan kamu untuk mengetahui kira-kira apa sih nama yang diberikan oleh orang lain terhadap kontak kamu di ponselnya mereka.
Dan biasanya kamu bakalan menemukan hasil yang cukup lucu-lucu atau kadang-kadang malah menggemaskan dan menyebalkan. Dan ternyata nggak sedikit juga nih yang menggunakan layanan tersebut untuk melakukan berbagai macam penyelidikan. Terutama bagi mereka yang sudah menikah.
Bisa mengetahui nomor orang-orang yang tidak bertanggung jawab
Jadi, di dalam aplikasi get kontak, kamu akan menemukan fitur pagar. Dan siapapun bisa mengisi fitur tersebut. Ketika kamu ditelepon oleh orang lain maka kamu akan menemukan apa saja sih nama kontak tersebut di HP orang lain.
Ini bakalan sangat membantu untuk mendeteksi nomor-nomor yang berbahaya. Oleh karena itu jika kamu menjadi salah satu korban maka kamu bisa menambahkan kontak tersebut dengan menamainya seperti yang biasa dilakukan oleh orang-orang. Hal ini bertujuan supaya tidak banyak lagi korban-korban yang berikutnya.
Cara Berhenti Langganan Get Contact Premium
Menggunakan aplikasi get contact premium memang cukup menyenangkan. Sayangnya, kamu harus melakukan pembayaran secara rutin tiap bulan. Ini berlaku bagi kamu yang berlangganan perbulan. Ya lumayan juga sih uangnya kalau misalnya digunakan untuk keperluan yang lain.
Karena pada dasarnya Mungkin kamu tidak selalu membutuhkan aplikasi get kontak. Nah untuk berhenti berlangganan di aplikasi tersebut juga cukup gampang. Kamu bisa mengikuti step by step yang bakalan kami bahas berikut ini.
Buka aplikasi Google Play store. Adapun cara berhenti langganan get kontak premium pertama yang dapat kamu lakukan ialah dengan membuka aplikasi Google Play Store. Hal ini lantaran pihak Google Play Store akan menjadi salah satu metode pembayaran dan penagihan secara otomatis.
Itulah kenapa dalam proses berhenti langganan kamu harus membuka aplikasi Google Play Store yang ada di dalam perangkat kamu. Karena sudah ada sinkronisasi antara Google Play Store dengan get kontak serta saldo yang kamu miliki.
Klik Foto Profil
Setelah itu kamu bisa Klik saja foto profil. Menu foto profil ini bisa kamu dapatkan di bagian kanan atas layar. Foto profil tersebut mempunyai logo foto yang kamu jadikan sebagai profil di aplikasi Google Play Store. Atau biasanya akan sama seperti foto profil akun email kamu.
Phili Payment And Subscribe
Di dalam menu profil tersebut akan banyak sekali menu-menu lain yang bisa kamu temukan. Mulai dari menu kelola aplikasi dan perangkat kemudian notifikasi dan penawaran, pembayaran, koleksi, sampai dengan payment and subscribe.
Yang mana kamu bisa dengan bebas menggunakan menu-menu tersebut sesuai dengan kebutuhan masing-masing.
Pilih Aplikasi Get Contact
Setelah itu kamu bakalan menemukan berbagai macam aplikasi-aplikasi yang notabenenya sudah terhubung ke metode pembayaran yang kamu pilih. Salah satu diantaranya adalah aplikasi get contact. Tinggal pilih aja aplikasi tersebut.
Cancel Subscription
Sementara untuk Langkah terakhir yang dapat kamu lakukan adalah dengan mengklik cancel subscribe atau membatalkannya. Dengan demikian maka kamu akan secara otomatis berlangganan dari aplikasi get contact.
Dan setelah melakukan step by step tersebut maka kamu nggak bakalan dikenakan tagihan lagi setiap bulannya. Gimana gimana cukup mudah banget kan? Dan tentu saja cara ini juga berlaku saat kamu ingin berhenti berlangganan aplikasi-aplikasi yang lainnya. Misalnya aplikasi canva yang pro.
Adapun alternatif yang bisa kamu lakukan ketika suatu hari nanti membutuhkan layanan get contact yang premium, maka kamu tinggal langganan saja seperti biasanya. Kemudian ambil metode pembayaran yang perbulan.
Apabila sudah selesai memilih maka kamu tinggal mematikannya saja, atau membatalkan berlangganan saat sudah 1 bulan menggunakan layanan premium. Hal ini bertujuan supaya saldo kamu nggak bakalan dipotong secara otomatis.
Karena bagaimanapun saat berlangganan di layanan-layanan seperti ini maka pembayarannya akan dilakukan secara otomatis sesuai dengan metode pembayaran yang sudah kamu pilih. Namun Biasanya kalau misalnya metode pembayaran yang kamu pilih di awal tidak mempunyai saldo maka proses pembayarannya nggak bakalan dipotong.
Dengan catatan kamu nggak bakalan bisa lagi menggunakan yang versi premium karena belum melakukan pembayaran. Nah itulah dia sekilas terkait dengan Bagaimana cara berhenti langganan get contact premium yang bisa kamu lakukan.
Semoga bermanfaat dan selamat mencoba.