Aplikasi Unfollow Instagram yang Aman – Instagram merupakan salah satu platform yang banyak digunakan masyarakat di Indonesia dan masyarakat di seluruh dunia. Aplikasi satu ini memungkinkan para penggunanya untuk mengakses berbagai macam fitur-fitur yang tersedia.
Mulai dari fitur untuk mengunggah postingan dalam bentuk video ataupun foto, kemudian menggunakan fitur chattingan, sampai dengan fitur menghapus atau meng-unfollow pengikut.
Dan ternyata, mempunyai banyak followers termasuk salah satu pencapaian bagi sebagian besar orang. Namun bagi sebagian yang lainnya justru sebaliknya. Sehingga ada saja orang-orang yang tertarik untuk meng-unfollow orang lain.
Untuk membangun follow instagram ataupun akun orang lain sendiri, terdapat beberapa metode yang bisa kamu lakukan. Dalam hal ini bisa menggunakan aplikasi bawaan Instagramnya sendiri, dan bisa juga dengan menggunakan layanan yang lain.
Proses unfollow akun orang lain sendiri tergolong cukup gampang dan tidak memakan banyak waktu. Buat kamu yang tertarik menggunakan aplikasi unfollow Instagram yang aman, bisa cobain beberapa rekomendasi aplikasi kali ini.
Aplikasi Unfollow Instagram yang Aman
Nggak bisa kita pungkiri bahwasanya saat ini ada banyak banget jenis aplikasi yang bertebaran di internet. Dan aplikasi-aplikasi itu memungkinkan untuk kamu akses lewat perangkat.
Masing-masing aplikasi mempunyai basic yang berbeda. Begitupun dengan kegunaan dan fitur-fitur yang mereka tawarkan. Adapun salah satu aplikasi yang cukup terkenal dan gak ada salahnya buat dicoba adalah aplikasi untuk meng-unfollow akun orang lain.
Berikut sudah kami rangkumkan beberapa aplikasi unfollow Instagram yang aman yang bisa kamu coba.
Followers Assistant
Untuk yang pertama adalah aplikasi followers Assistant. Sesuai dengan namanya, aplikasi yang satu ini bakalan menjadi asisten pribadi kamu dalam memantau followers Instagram.
Dengan menggunakannya, kamu bisa tahu siapa saja orang-orang yang selama ini kamu follow tapi nggak kamu follback. Kemudian kamu juga bisa menggunakan aplikasi tersebut untuk meng unfollow akun-akun tertentu.
Dan biasanya ada beberapa faktor Kenapa para pengguna tertarik untuk unfollow akun orang lain ya. Jika kamu punya daftar orang-orang yang pengen kamu unfollow, maka bisa langsung saja unfollow dengan menggunakan aplikasi ini.
Penggunaan aplikasi memungkinkan kamu untuk melakukan kegiatan unfollow pengikut dengan jauh lebih cepat dan praktis. Aplikasinya bisa kamu akses secara gratis. Meskipun bisa diakses secara gratis, namun penggunaannya benar-benar nyaman banget karena nggak ada iklannya loh.
Beda halnya dengan aplikasi-aplikasi gratisan yang lain yang notabene-nya pasti menampilkan banyak iklan. Untuk saat ini sudah ada lebih dari 12 Ribuan Orang yang memberikan ulasan terhadap aplikasi tersebut.
Sementara jumlah pendownload-nya sudah ada lebih dari satu jutaan. Untuk menggunakan aplikasi ini kamu harus memakai perangkat yang menggunakan sistem Android paling tidak 4.0.
Follower Analyzer for Instagram
Rekomendasi aplikasi unfollow Instagram yang halaman berikutnya adalah aplikasi follower anal analiyzel for Instagram. Aplikasi satu juga bisa jadi andalan kalau kamu pengen meng-unfollow akun-akun tertentu dengan lebih mudah dan cepat.
Dengan menggunakan aplikasi ini kamu bisa juga mendapatkan berbagai macam informasi-informasi terkait dengan profil Instagram yang kamu miliki, Dan juga informasi profil teman kamu di Instagram.
Hal ini karena di dalamnya tersedia fitur-fitur yang memang memungkinkan kamu untuk melihat statistik sebuah akun Instagram, mulai dari postingan yang paling banyak disukai kemudian jumlah postingan dengan like yang teratas sampai dengan komentar teratas dan yang lainnya.
Selain itu aplikasi ini juga bakalan memberikan informasi kepada kamu mana saja akun-akun yang tidak memfollback balik akun kamu. Ada juga informasi seputar followers yang sama sekali nggak pernah menyukai postingan kamu.
Dan tentunya masih banyak fitur-fitur lain yang bakalan memberikan informasi-informasi kepada kamu ya. Aplikasi ini berukuran tidak terlalu besar yaitu sekitar 5,9 MB dengan jumlah ulasan 149.000-an.
Jumlah penggunanya sudah lebih dari 5 juta orang. Kamu bisa aja ulasan dulu sebelum mendownload dan menggunakan aplikasi satu ini.
Followers Chief
Rekomendasi berikutnya adalah aplikasi followers chief. Aplikasi ini merupakan aplikasi yang juga bakalan memberikan berbagai macam informasi kepada kamu terkait dengan penggunaan Instagram.
Seperti informasi seputar siapa saja akun Instagram yang tidak memfollback akun kamu kembali, kemudian memungkinkan kamu juga untuk melakukan unfollow akun orang lain secara massal.
Dan tentunya mereka masih punya banyak fitur-fitur menarik lainnya yang juga bisa banget kamu coba. Seperti fitur untuk mengetahui postingan-postingan yang paling disukai oleh akun kamu, kemudian statistik followers dan following, serta informasi-informasi lain.
Aplikasi ini berhasil mendapatkan rating yang baik yaitu 4,6 dengan jumlah ulasan 56 ribuan. Ukurannya juga tergolong kecil sehingga nggak akan memakan ruang penyimpanan.
Kamu cuma perlu modal ruang penyimpanan sebesar 4,5 Mb doang. Jumlah orang yang menginstalnya sudah lebih dari satu juta orang, dan penggunaannya minimal memakai perangkat yang sistem Androidnya 4,1.
Unfollowers for Instagram, Lost
Aplikasi unfollow Instagram yang aman berikutnya adalah aplikasi unfollowers for Instagram lost. Salah satu aplikasi yang juga tampaknya rame banget digunakan oleh masyarakat kita ya.
Aplikasi ini merupakan salah satu aplikasi terbaik buat kamu yang sedang mencari aplikasi untuk mengunfollow akun orang lain sekaligus. Karena memang aplikasi ini dirancang secara khusus untuk mengetahui siapa saja orang-orang yang tidak mau follback akun kamu.
Setelah mengetahui siapa saja orang-orang yang tidak memfollback balik, kamu bisa langsung unfollow akun-akun tersebut secara massal. Ukurannya bahkan lebih kecil daripada beberapa aplikasi-aplikasi sebelumnya.
Jumlah instalasinya juga sudah banyak yaitu satu juta lebih, dengan jumlah pengulas 86.000-an orang.
Unfollow for Instagram – Non Followers & Fans
Kalau masih bingung juga mau menggunakan aplikasi apa, maka kamu harus cobain aplikasi yang satu ini deh. Karena aplikasi ini bakalan memberitahukan kepada kamu siapa saja akun-akun yang tidak mau follback akun kamu.
Kemudian kamu bisa meng-unfollow akun-akun tersebut. Karena memungkinkan kamu untuk meng unfollow akun sekaligus, tentu ini akan memakan waktu yang relatif lebih singkat dan praktis banget.
Tersedia banyak fitur yang bisa kamu gunakan. Ukurannya 5,7 MB dengan jumlah pengguna lebih dari 5 juta orang. Jumlah ulasannya juga banyak banget karena lebih dari 240-an orang.
Sebagai pengguna aplikasi, kamu bisa mengakses berbagai macam fitur-fitur yang tersedia di dalamnya ya. Dan tinggal download dulu aplikasi baru kemudian gunakan semua fitur-fitur yang sudah tersedia.
Gimana, Menarik kan? Selain bisa menggunakan beberapa aplikasi di atas, tentu masih ada juga beberapa aplikasi-aplikasi yang juga bisa kamu gunakan. Namun, beberapa aplikasi di atas termasuk aplikasi yang paling recommended buat dicoba.
Buat kamu yang penasaran Siapa saja orang-orang yang tidak meng-unfollow balik, bisa langsung saja download dan gunakan aplikasi tersebut untuk mengunfollow juga ya. Demikian ulasan kali ini semoga bermanfaat dan selamat mencoba.