Apa itu Search Engine? Berikut Penjelasannya – Pada umumnya orang-orang yang kerap kali mengakses internet dengan intensitas tinggi tentu sudah nggak asing lagi dengan istilah yang satu ini, yakni istilah search engine. Apalagi kalau diperhatikan hampir semua orang pasti menggunakan search engine meskipun pada kenyataannya mereka tidak mengerti apa itu search engine.
Pada dasarnya setiap informasi yang ada bisa kita dapatkan dari berbagai macam sumber, dan salah satu sumber yang sering kali digunakan oleh orang-orang adalah dengan menggunakan Browser, dan browser ini merupakan bagian daripada search engine. Kebutuhan informasi yang sangat tinggi membuat penggunaan search engine terus mengalami peningkatan.
Karena memang dengan menggunakan layanan tersebut kita bisa mendapatkan berbagai macam informasi yang dibutuhkan. Kalau kita ambil contoh search engine yang paling sering digunakan oleh masyarakat di seluruh dunia adalah Google. Dan tentu ada segudang alasan mengapa Google menjadi search engine yang paling digemari dan kerap menjadi pilihan masyarakat dunia.
Namun yang sangat disayangkan banyak sekali di antara kita yang belum tahu kalau ternyata Google juga menjadi salah satu contoh ataupun bagian daripada search engine yang ada di dunia. Oke lantas yang menjadi pertanyaannya adalah Apa itu search engine? Buat Anda yang penasaran dan belum tahu pengertiannya bisa langsung saja simak penjelasan berikut ini.
Apa itu Search Engine?
Secara sederhana kita bisa mengartikan search engine sebagai mesin pencari website, atau program yang bakalan mencari dan juga mengidentifikasi informasi-informasi yang ada di dalam database yang notabenenya cocok dengan kata kunci yang sedang anda cari. Karena kalau misalnya lagi pengen nyari informasi di sebuah search engine kita pasti mengetikkan kata kuncinya kan?
Nah untuk basis datanya berisi alamat dan juga konten halaman tertentu di www, setelah mengambil informasi yang diminta sesuai dengan kata kunci yang kita buat maka mesin pencarian akan menampilkan hasilnya di search engine result page.
Sementara itu kalau kita mengartikan search engine berdasarkan pengertian di Wikipedia, search engine diartikan sebagai program komputer tertentu yang memang dirancang secara khusus buat membantu orang-orang untuk menemukan file-file yang ada di layanan website di seluruh dunia.
Dan dari berbagai macam pengertian Apa itu search engine sebenarnya bisa kita tarik kesimpulan bahwasanya yang dimaksud dengan search engine ini Nggak beda kok dengan website-website pada umumnya, karena ia mempunyai peran untuk mengumpulkan kemudian mengorganisasi berbagai macam informasi-informasi yang ada di website berdasarkan dengan kata kunci yang kita cari. Inilah kenapa ketika kita menggunakan search engine kita mesti mematikan beberapa kata kunci.
Ketika membahas sesuatu rasanya kurang afdol jika kita hanya sekedar mau mengetahui pengertian Apa itu search engine saja, maka dari itu untuk melengkapi pembahasan kita akan bahas juga terkait dengan sejarah. Jika diperhatikan lebih dalam ternyata search engine ini juga mengalami perkembangan yang sangat signifikan dari tahun ke tahunnya.
Yang mana keberadaannya mulai dihitung dari tahun 1990, yang mana saat itu ada mesin pencarian pertama di seluruh dunia Namanya adalah archie. Iya didirikan pada tahun 1990, dan di dalam programnya dan database yang memungkinkan anda buat mencari file-file dan juga folder folder yang ada di server FTP anda.
Yang kemudian dikembangkan lagi pada tahun 1991 dengan bentuk layanan yang telah didukung dengan operator boolean, agar bisa menautkan ataupun mengecualikan Isilah pencarian yang lebih tepat.
Sementara di tahun 1993 dan juga 1997, mulai terjadi perkembangan yang luar biasa, karena memang pertumbuhan mesin pencarian dipercepat. Saat itu ada mesin pencarian yang dibuat oleh 6 orang mahasiswa, namun sayangnya tidak lama kemudian mesin pencariannya dijual.
Kemudian di tahun 1994 ada dua mesin pencarian yang diluncurkan salah satunya adalah Yahoo. Dan ini merupakan tonggak penting dalam perkembangan mesin pencarian yang kemudian mulai memunculkan berbagai macam mesin pencarian mesin pencarian yang lainnya. Sampai akhirnya saat ini kita bisa menemukan banyak sekali mesin pencarian di internet yang notabene bisa kita pilih dan gunakan sesuai dengan kebutuhan masing-masing.
Nggak bisa dipungkiri bahwasanya keberadaan search engine ini memang mempunyai peranan penting dalam kehidupan masyarakat. Hal ini lantaran dengan menggunakan tools tersebut kita bisa memperoleh berbagai macam informasi yang memang dibutuhkan. Dan ini menjadi salah satu model pembagian informasi masa kini yang menggantikan proses pembagian informasi beberapa tahun yang lalu.
Dengan adanya search engine ini juga memungkinkan kita untuk mendapatkan informasi secara cepat, dan sangat instan. Karena kita bahkan bisa mengakses berbagai macam informasi hanya dari rumah saja dengan modalkan jaringan internet yang kita miliki Dan juga perangkat. Sebagaimana yang sudah disebutkan sebelumnya bahwasanya search engine yang paling banyak digunakan di dunia adalah Google.
Sesuai dengan namanya Ia merupakan search engine yang ditawarkan oleh pihak Google, dan memang ada segudang keunggulan serta hal-hal menarik yang ditawarkan oleh pihak Google dalam produk-produk mereka. Salah satu hal yang paling menarik dari Google ini ialah tampilannya yang benar-benar super minimalis.
Sehingga memungkinkan kita untuk mendapatkan berbagai macam informasi secara mudah dan cepat, dan Kita juga bisa menggunakan setiap toolnya tanpa harus belajar terlebih dahulu dikarenakan sudah ditata sedemikian rupa dan dibuat sesederhana mungkin. Kabar baiknya lagi pihak Google sudah bekerjasama dengan pihak Android.
Sehingga jika Anda menggunakan sistem operasi Android maka anda sudah nggak perlu lagi nilai repot-repot untuk mendownload aplikasi Google Chrome, Karena di dalam perangkat anda sudah langsung terinstal secara langsung. Dan untuk menggunakannya tentu anda harus membuat akun Google terlebih dahulu.
Dan pembuatan akun Google ini bukan hanya memungkinkan anda untuk mengakses Google chrome-nya saja, tapi juga memungkinkan anda untuk menggunakan ponsel tersebut kemudian menggunakan layanan-layanan lain yang ditawarkan oleh pihak Google. Karena sampai saat ini memang sudah banyak sekali produk-produk Google yang wajib untuk kita Cobain.
Dan Jika diperhatikan pula produk-produk dari Google ini tergolong sangat membantu berbagai macam aktivitas kita, seperti Google Chrome untuk searching, kemudian Ada juga Google Drive yang notabene-nya bisa kita gunakan untuk membackup data-data, Lalu ada Google doc untuk membuat dokumen, atau berbagai macam produk-produk maupun layanan-layanan yang menarik lainnya.
Kalau misalnya anda merasa agak bosan dan pengen mencoba menggunakan browser browser ataupun search engine yang lain, Tentu nggak ada salahnya kok. Tapi anda meski download aplikasinya atau search engine-nya terlebih dahulu ke dalam perangkat anda, supaya bisa digunakan untuk mencari berbagai macam informasi-informasi yang ada di internet.
Karena mungkin diakibatkan terlalu lama menggunakan Google Chrome membuat kita bosan dan pengen sensasi yang baru ketika sedang searching-searching di internet. Dan biasanya para pengguna laptop ataupun komputer juga kerap menggunakan aplikasi dari Google loh. Lagi-lagi kalau misalnya bosan bisa langsung saja gunakan browser ataupun search engine yang lain.
Oke itulah dia penjelasan terkait Apa itu search engine yang meski diketahui, semoga bermanfaat dan selamat mencoba.